Penyebab penyakit pada radang tenggorokan adalah suatu infeksi yang di sebabkan oleh bakteri atau virus, atau bisa saja di sebabkan karena oleh makanan yang berminyak ataupun pedas sehingga tenggorokan terasa sakit atau perih. Radang tenggorokan yang disebabkan karena bakteri biasanya terasa perih ataupun gatal bakteri yang menyerang tenggorokan bernama akteri Streptococcus pyogenes. Bakteri inilah sebagai sumber utama yang telah memberikan sakit nyeri dan gatal terhadap tenggorokan.
Pada kasus umum radang tenggorokan dapat mudah di obati, tapi jangan sampai lengah dalam pengobatan radang tenggorokan ini, penyakit radang tenggorokan dapat menimbulkan komplikasi ke arah radang ginjal dan demam rematik yang mengakitkan radang sendi yang sangat sakit.
Radang tenggorokan yang tidak parah dapat di obati dengan sedikit ramuan jeruk nipis dicampur madu lalu di aduk kedalam air yang hangat. Radang tenggorokan yang di sebabkan oleh kelelahan pita suara biasanya akibat teriak teriak atau banyak berbicara sepanjang hari dapat di obati dengan istirahat yang cukup untuk menyegarkan kembali organ pita suara yang aus.
Banyak ramuan herbal yang dapat mengatasi radang tenggorokan, selain jeruk nipis, jahe dapat di jadikan obat mujarab untuk mengatasi radang tenggorokan. Sifat hangat jahe dapat mengurangi sakit atau nyeri di tenggorokan pada katup suara akibat kelelehan. Selain itu juga perlunya asupan gizi yang cukup untuk tubuh memperbaiki sistem imunnya.
Untuk kebutuhan herbal radang tenggorokan alami yang praktis, coba saja Lamandel.
Leave a Reply